Potensi Hoaks Pada Berita Karena Malas Baca

Potensi Hoaks

Bandung Side, Kabupaten Cirebon - Potensi hoaks menyebar 10 kali lebih cepat dari klarifikasinya menjadi tantangan nyata di ruang digital yang cukup mengganggu yakni berita bohong atau informasi bohong. Tidak heran ketika ada informasi potensi hoaks jarang kita mendengar klarifikasinya ataupun sangat jarang ada orang rela meralat apa yang sudah disebarkannya

Jangan Mudah Sebar Informasi Bila Tidak Jelas Sumbernya

jangan mudah sebar

Bandung Side, Kabupaten Cianjur - Jangan mudah sebar informasi dari seringnya kita menerima informasi saat sedang berselancar di dunia digital atau informasi yang datang melalui aplikasi pesan. Karena sama dengan apa yang dialami kita sekarang atau teman, seringnya kita memberikan langsung kepada mereka informasi tersebut tanpa cek kebenarannya. Kebanyakan juga justru bertanya

Pejuang Anti Kabar Bohong Akan Cek dan Ricek

Pejuang Anti

Bandung Side, Kabupaten Garut - Pejuang Anti kabar bohong akan selalu cek dan ricek bila mendapatkan konten, berita atau informasi yang didapat dari sharing media sosial sampai saat membuka situs informasi yang berseliweran di masa pandemi ini. Pernah dapat pesan WhatsApp dapat kuota gratis dari Kemendikbud, apa yang Anda lakukan? Googling