Bandung Side, Jakarta - Kampanye STOP PNEUMONIA berlatar belakang Indonesia berada di peringkat ke-7 di dunia sebagai negara dengan beban tertinggi menurut data World Health Organization (WHO) pada 2017. Pasalnya, terdapat 25.481 kematian balita karena infeksi pernapasan akut atau 17% dari seluruh penyebab kematian balita di Indonesia. Pneumonia menempati peringkat kedua penyebab