Bandung Side, Kabupaten Bandung - Mengenal budaya digital merupakan prasyarat dalam transformasi digital yang terjadi di era abad 21 dengan literasi digital. Dengan semua serba digital memang terasa lebih instan, transparan tetapi ada beberapa sisi negatif yang kita harus paham sehingga kita harus bijak menggunakannya. Indra Ilham Riadi seorang digital marketer berbagi