Ribuan Orang Terpapar Edukasi Safety Riding

ribuan orang terpapar

Bandung Side, Jakarta – Ribuan orang terpapar edukasi safety riding mengikuti pelatihan yang digelar AHM di Astra Honda Motor Safety Riding and Training Center. Setidaknya 10.631 pengguna sepeda motor di Tanah Air telah mengikuti pelatihan keselamatan berkendara yang dilakukan AHM bersama jaringan sepeda motor Honda pada bulan November melalui 197 kegiatan